Dalam rangka meningkatkan kualitas layanan dan menjangkau alumni dengan lokasi yang jauh, kami menerapkan sistem layanan legalisir online. Dengan syarat mengisi dahulu link tracer studi. Untuk pembayaran bisa melalui QRIS dengan bank atau dompet digital apapun tanpa biaya admin. Untuk biaya legalisir adalah Rp. 2000/lembar sesuai dengan PMK Nomor 525/PMK.05/2016 tanggal 30 Desember 2016 tentang Tarif Layanan, Badan Layanan Umum UIN Maulana Malik Ibrahim Malang pada Kementerian Agama.

Adapun proses yang dilakukan penerima layanan atau alumni yaitu:

1. Menyiapkan file scan dokumen legalisir (Ijazah dan atau Transkrip Nilai asli).

2. Membuat Surat Pernyataan Keaslian Berkas, dengan materai 10.000. (Format bisa diunduh di link berikut).

3. Mengisi Tracer Studi (Bisa diakses melalui link berikut) *di-screenshot sebagai bukti.

4. Melakukan pembayaran melalui QRIS di bawah ini, yang tercover semua dompet digital dan semua bank tanpa biaya admin. Pembayaran disesuaikan dengan jumlah legalisir, dengan biaya Rp. 2000/lembar, dengan ketentuan maksimal 20 lembar, *di-screenshot sebagai bukti.

5. Mengisi Form Legalisir Online dan mengunggah perlengkapan yang dipersyaratkan (Bisa diakses melalui link berikut)

6. Berkas legalisir akan dikirim ke alamat tujuan dengan sistem COD (Bayar di tempat), atau bisa di ambil di kantor akademik fakultas.

Jika ada kendala bisa menghubungi kontak berikut: 081252748333

Scroll to Top

Program Studi S2

Informatika

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan nilai “Baik” sampai dengan 4 Januari 2027 (No. SK : 11464/SK/BAN-PT/Ak-PKP/M/I/2022)

FASILITAS :

  • Laboratorium Digital dan Robotik
  • Laboratorium Multimedia
  • Laboratorium Programming
  • Laboratorium Intelligent System
  • Laboratorium Mobile Programming
  • Laboratorium Database
  • Laboratorium Networking
  • Laboratorium Software Engineering

Program Studi S2

Biologi

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan nilai “Baik” sampai dengan 26 Oktober 2026 (No. SK : 11834/SK/BAN-PT/Ak-PKP/M/X/2021)

FASILITAS :

  • Laboratorium Biokimia
  • Laboratotium Kultur Jaringan
  • Laboratorium Mikrobiologi
  • Laboratorium Fisiologi Hewan
  • Laboratorium Hewan Coba
  • Laboratorium Fisiologi Tumbuhan
  • Laboratorium Pendidikan
  • Laboratorium Genetika Molekuler
  • Laboratorium Ekologi
  • Laboratorium Optik
  • Green House

Program Studi S1

Perpustakaan dan
Ilmu Informasi

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan nilai “Baik” sampai dengan 31 Agustus 2026 (No. SK : 10471/SK/BAN-PT/Akred/S/V/2021)

FASILITAS :

  • Laboratorium Data Mining

Program Studi S1

Arsitektur

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan peringkat B sampai dengan 29 Maret 2022 (No. SK : 0909/SK/BAN-PT/Akred/S/V/2019)

FASILITAS :

  • Lab. Desain Arsitektur Islami
  • Lab. Studio Tugas Akhir
  • Lab. Digital Arsitektur
  • Lab. Teknologi Bangunan

Program Studi S1

Matematika

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan peringkat B sampai dengan 30 Juli 2026 (No. SK : 9943/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/S/VIII/2021)

FASILITAS :

  • Laboratorium Aljabar dan Analisis
  • Laboratorium Matematika Terapan
  • Laboratorium Statistika dan Aktuaria
  • Laboratorium Komputasi dan Pemrograman

Program Studi S1

Teknik Informatika

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan peringkat B sampai dengan 7 Mei 2024 (No. SK : 1341/SK/BAN-PT/Akred/S/V/2019)

FASILITAS :

  • Laboratorium Digital dan Robotik
  • Laboratorium Multimedia
  • Laboratorium Programming
  • Laboratorium Intelligent System
  • Laboratorium Mobile Programming
  • Laboratorium Database
  • Laboratorium Networking
  • Laboratorium Software Engineering

Program Studi S1

Kimia

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan peringkat B sampai dengan 19 Agustus 2026 (No. SK : 10230/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/S/VIII/2021)

FASILITAS :

  • Laboratorium Pendidikan Kimia Dasar dan Kimia Anorganik
  • Laboratorium Pendidikan Kimia Organik
  • Laboratorium Pendidikan Biokimia
  • Laboratorium Pendidikan Kimia Fisik dan Analitik
  • Laboratorium Riset Kimia Analitik
  • Laboratorium Riset Kimia Anorganik
  • Laboratorium Riset Kimia Fisik
  • Laboratorium Riset Kimia Organik
  • Laboratorium Riset Biokimia
  • Laboratorium Riset Kimia Komputasi

Program Studi S1

Fisika

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan peringkat B sampai dengan 7 Oktober 2026 (No. SK : 11468/SK/BAN-PT/AK-PPJ/S/X/2021)

FASILITAS :

  • Laboratorium Fisika Dasar
  • Laboratorium Fisika Modern
  • Laboratorium Fisika Komputasi
  • Laboratorium Gelombang dan Akustik
  • Laboratorium Elektronika dan Instrumentasi
  • Laboratorium Optik
  • Laboratorium Mekanika
  • Laboratorium Geofisika
  • Laboratorium Elektromagnetik
  • Laboratorium Termodinamika
  • Workshop Elektronika
  • Laboratorium Riset Inti
  • Laboratorium Riset Material
  • Laboratorium Riset Fisika

Program Studi S1

Biologi

AKREDITASI :

  • Terakreditasi BAN-PT dengan peringkat “Baik Sekali” sampai dengan 16 November 2026 (No. SK : 12351/SK/BAN-PT/Akred-PMT/S/XI/2021)

FASILITAS :

  • Laboratorium Biokimia
  • Laboratotium Kultur Jaringan
  • Laboratorium Mikrobiologi
  • Laboratorium Fisiologi Hewan
  • Laboratorium Hewan Coba
  • Laboratorium Fisiologi Tumbuhan
  • Laboratorium Pendidikan
  • Laboratorium Genetika Molekuler
  • Laboratorium Ekologi
  • Laboratorium Optik
  • Green House