Visi
Terwujudnya pendidikan tinggi integratif dalam memadukan sains dan Islam yang bereputasi internasional.
Misi
- Mencetak sarjana yang berkarakter ulul albab.
- Menghasilkan sains, teknologi, dan seni yang relevan serta memiliki daya saing tinggi.
Tujuan
- Memberikan akses pendidikan tinggi keagamaan yang lebih luas kepada masyarakat dari berbagai latar belakang.
- Menyediakan sumber daya manusia terdidik yang mampu memenuhi kebutuhan dan tantangan masyarakat modern.
Strategi
Menyelenggarakan tridharma perguruan tinggi secara integratif dan berkualitas, dengan memadukan pendekatan akademik, spiritual, dan sosial untuk membentuk lulusan yang kompeten dan berkarakter.
Profil Lulusan
Pengelola/ Manajer Lembaga Informasi
Mampu menganalisa kebutuhan, mengorganisasi informasi, merancang dan melaksanakan tata kelola lembaga informasi berbasis riset dari berbagai aspek (SDM, asset koleksi dan informasi, ruang, pemasaran).Penyedia Jasa Informasi
Mampu menyajikan dan memberikan layanan informasi kepada masyarakat.Peneliti Bidang Perpustakaan dan Informasi
Mampu melakukan tahapan riset penelitian bidang perpustakaan, informasi dan dokumentasi mulai dari pengumpulan data, pengolahan data, analisis, dan diseminasi hasil penelitian yang sesuai dengan prinsip metodologi ilmiah.Analisis Sistem Informasi Lembaga Informasi
Mampu membuat rancangan, implementasi, evaluasi dalam pengelolaan sistem informasi, pada lembaga informasi berbasis teknologi terkini.Infopreneurship
Mampu membuat rancangan, implementasi, evaluasi dalam pengelolaan sistem informasi, pada lembaga informasi berbasis teknologi terkini.
Â